Android adalah salah satu operating system smartphones yang sudah mendunia, ini terbukti dengan terus meningkatnya pengguna ponsel pintar dengan sistem operasi tersebut. Salah satu faktor yang mendukung hal tersebut adalah os tersebut adalah open source alias gratis sehingga kita bisa mengoprek hp android sesuka hati.
Agar kita bisa memgoprek android tersebut kita harus membuka aksesnya, caranya dengan me root. Banyak manfaat yang bisa kita dapatkan dari rooting android.
Diantaranya adalah
1. Merubah font system android
2. Merubah icon baterai, sinyal, aplikasi
3. Hapus aplikasi bawaan
4. Cheat dan patch aplikasi dan game
5. Dan lainnya
Banyak cara alternatif yang dapat kita gunakan untuk me-root hand held. Dari semua cara saya akan membagikan satu cara yang sudah saya praktekan di hh saya, dan saya perkirakan akan work di semua device android.
Cara yang saya gunakan adalah dengan menggunakan aplikasi root master.
Tutorial
1. Download aplikasi
2. Install dan buka
3. Klik mulai root
4. Tunggu sebentar, lalu klik root
5. Tunggu lalu klik tombol ungu atau batal
6. Jika kamu berhasil, ada aplikasi pengaturan rumah tangga